Ibu Deden Beri Dukungan Dan Semangat Kepada Anggota HIMPAUD HST
PORTALKABARBANUA.COM – Deni Era Yultantie anggota DPRD Hulu Sungai Tengah menerimakan tamu dari perwakilan HIMPAUD Hulu SungaI Tengah dalam rangka agenda silaturrahmi sekaligus pengajuan proposal dari perwakilan HIMPAUD kepada sosok yang dikenal akrab dengan sebutan Ibu Deden di kantor DPRD Hulu Sungai Tengah pada senin (26/08/2024).*Disela obrolan soal proposal jambore, Ibu Deden menanyakan perihal bagaimana […]